Resep nasi goreng jawa

Discussion in 'Cooking' started by iqbal, May 10, 2015.

  1. iqbal

    iqbal Member

    Joined:
    Sep 17, 2014
    Messages:
    147
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    18
    Google+:
    Banyak Orang yang Suka Dengan Nasi Goreng karena Selain Praktis makanan ini Selalu Membangkitkan Selera makan kita .

    [​IMG]

    Bahan :

    • 1 Piring nasi putih
    • 1 paha ayam, suwir-suwir
    • 3 Daun kol, iris kasar
    • 1 daun bawang, potong 1/2 cm
    • 2 telur ayam
    • 1 sendok kecap manis dan garam
    • 3/4 sdt gula pasir
    • Gorengan Bawang merah
    • Minyak Atau Mentega
    Bumbu, haluskan:
    • cabai merah besar dan keriting
    • bawang putih dan bawang merah
    • 2 kemiri, sangrai
    • 1/4 sdt merica bubuk
    • 1/2 sdt ebi, sangrai
    Bahan pelengkap Nasi Goreng jawa:
    • 1 mentimun dan tomat, potong-potong
    • 6 Daun Selada fresh
    Cara Memasak Nasi Goreng Jawa Spesial

    - Pertama Tumis Bumbu Yang telah anda haluskan tadi Sampai Harum.
    - Pisahkan sebentar Bumbu halus, lalu Orek Orek Telurnya
    - masukan Nasi Putih, kecap, gula dan garam lalu Aduk Sampai matang
    - Masukan Bahan pelengkap, Ayam, Kol Dan Daun bawang
    - aduk lagi Sampai rata Dan Sajikan selagi hangat

    sumber: Resep nasi goreng jawa spesial
     
    Sugiarto likes this.
  2. yulia

    yulia Member

    Joined:
    May 5, 2014
    Messages:
    103
    Likes Received:
    3
    Trophy Points:
    18
  3. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    342
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    lumayan ini buat anak kos. . .lumayan boros *hurtmyself*
     
  4. creative

    creative Well-Known Member

    Joined:
    Oct 24, 2014
    Messages:
    1,726
    Likes Received:
    160
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Jadi laper lg ni liat nasi goreng :D
     
  5. budiw92

    budiw92 Member

    Joined:
    Feb 11, 2013
    Messages:
    724
    Likes Received:
    35
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    sekali-kali yang bergizi, jangan mie instan terus *peace*
     
  6. giovani

    giovani Member

    Joined:
    Apr 29, 2015
    Messages:
    342
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    makan sekali bergizi.. . .5 hari bisa gak dapet gizi
     
Loading...

Share This Page