Resep Tumis Tahu Enak

Discussion in 'Cooking' started by ani125, Jul 1, 2015.

  1. ani125

    ani125 Member

    Joined:
    Jun 26, 2015
    Messages:
    191
    Likes Received:
    28
    Trophy Points:
    28
    Asasalamualaikum sahabat kali aku ingin berbagi resep,semoga bermanfaat ya yuk simak resep yg saya bagikan ini yaitu :
    Resep Tumis Tahu cabe hijau
    Bahan yang ditumis yaitu :
    1. 10 buah tahu dipotong kotak,dan goreng
    2. 6 buah cabai hijau di iris-iris serong
    3. 2 helai daun salamnya
    4. 50 ml airnya
    5. 4 buah bawang merah diiris tipis, boleh juga diulek
    6. 2 buah bawang putih diiris tipis, boleh juga dihaluskan
    7. 1 sdt garamnya
    8. 2 sdt gula merahnya
    9. ½ sdt penyedap rasa secukupnya

    Cara Membuat Tumis Tahunya

    1. Panaskan 2 sendok makan minyak dengan api kecil. Tumislah bawang merah,serta bawang putih, aduk aduk, lalu masukkan cabai hijaunya,di aduk-aduk sehingga layu.
    2. Masukkan daun salamnya, aduk tumis. Tambahkan airnya, tahu, garam, serta penyedap rasa dan gula merahnya. Masak hingga air menyusut tanda mulai sudah matangnya.
    3. Selesai, siap di hidangkan bersama nasinya.selamat menikmati mudah sekali kan,jangan lupa mencobanya dirumahnya ya.
    Sumber : http://infomasihariini.blogspot.com/2015/05/resep-tumis-tahu-cabai-hijau.html
     
  2. Kolonel

    Kolonel Member

    Joined:
    Jul 1, 2015
    Messages:
    143
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    18
    wow enak banget kayaknya ya..
     
  3. SinD

    SinD New Member

    Joined:
    Jun 21, 2015
    Messages:
    14
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Bisa dicoba. Thanks for sharing :)
     
Loading...

Share This Page