Salah Satu Rahasia Hipnotis

Discussion in 'General Lifestyle' started by xpoisonholic, Oct 30, 2013.

  1. xpoisonholic

    xpoisonholic Member

    Joined:
    Sep 30, 2013
    Messages:
    46
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    8
    [​IMG]
    Seberapa pentingkah sosok figur dalam hipnotis ? Ya, Ini sebuah RA…HA..SIA! Dengan menjadi figur, siapapun dapat memanfaatkan orang yang ada disekitarnya!
    Anda dapat melakukannya, ketika berhasil menciptakan sosok figur dalam diri anda dihadapan rekan kantor ataupun teman di kampus.
    Bagi seorang hypnotist untuk menjadi figur sangatlah penting, bayangkan ketika seorang hypnotist kehilangan sosok yang membuatnya menjadi figur. Inilah moment bencana bagi siapapun yang ingin dapat mempengaruhi orang lain. Bisa-bisa disepelekan atau ditertawakan!

    Dari artikel saya sebelumnya, Untuk mem-by pass pikiran kritis untuk menembus bawah sadar salah satunya adalah dengan menjadi figur bagi orang lain.

    Bayangkan disaat seorang teman anda berkata bahwa
    “Anda orang yang Baik”

    bedakan sensasinya ketika idola anda (misal, Mario Teguh) Berkata kepadamu :
    “Anda orang yang Baik”

    Sensasi dan penerimaan yang anda rasakan tentunya akan berbeda, dan disinilah peranan figur sangat penting dalam sebuah komunikasi untuk mempengaruhi orang lain.
    Tidak heran, banyak kasus penipuan yang mengatas namakan hipnotis sering menggunakan nama-nama besar seperti : Kapolres, Artis, Pengusaha, Orang yang sukses, dll. tujuannya adalah menjadi figur untuk mempengaruhi orang lain. Inilah salah satu rahasia hipnotis yaitu pentingnya sosok figur.

    sumber : http://hidupsehatharmonis.wordpress.com/2013/10/27/rahasia-hipnotis-menjadi-figur/
     
  2. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    kalau rahasia sudah diketahui

    kalau rahasia sudah diketahui jadinya bagaimana yah :D , apakah ini bisa dipraktekan oleh orang biasa yang tidak mengenal hipnotis sama sekali ?
     
  3. xpoisonholic

    xpoisonholic Member

    Joined:
    Sep 30, 2013
    Messages:
    46
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    8
    Kalau sudah diketahui ya di

    Kalau sudah diketahui ya di praktekkan, hehehe......
    Bisa saja bro, bahkan tanpa sadar setiap hari kita melakukan hipnotis ke diri sendiri maupun orang lain.
    nah, yang diluruskan adalah pengertian hipnotis disini... yang dimata orang indonesia khususnya bahwa ilmu hipnotis atau hypnosis adalah membuat orang lain tidak sadar, dan ini keliru *keren2*
     
  4. Nasucha

    Nasucha Member

    Joined:
    Sep 30, 2013
    Messages:
    28
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    Paling ampuh

    hipnotis paling ampuh adalah hipnotis yang dipraktekin pada salah satu tipi swasta indonesia
    "tatap mataaa... Ojaannn........"
    menurut saya itu hipnotis paling ampuh dimuka bumi ini
    *ketawa1* *kesepian* *mimisan*
     
  5. Ardilas

    Ardilas Super Level

    Joined:
    Feb 18, 2013
    Messages:
    4,243
    Likes Received:
    317
    Trophy Points:
    83
    Google+:
    Jadi sebenarnya hipnotis itu

    Jadi sebenarnya hipnotis itu tidak nyata? Hipnotis hanya memerlukan sosok figur agar bisa mempengaruhi seseorang?

    Bagaimana dengan orang yang menggunakan hipnotis untuk berbuat jahat kepada orang lain? Apakah hipnotis tersebut nyata? Hipnotis tersebut biasanya disebut gendam.
     
  6. xpoisonholic

    xpoisonholic Member

    Joined:
    Sep 30, 2013
    Messages:
    46
    Likes Received:
    5
    Trophy Points:
    8
    Hipnotis itu nyata mas, dalam

    Hipnotis itu nyata mas, dalam bahasa psikologi adalah hypnosa.
    Ketika orang melancarkan gendam. ada bebera hal yg biasa di tanamkan oleh pelaku kepada target. Seperti meyakinkan target, membuat target sungkan, membuat target percaya, dll.
    Dan akhirnya mulai dilancarkan dengan cara halus dengan istilah, "Pinjam, minta tolong, atau cara untuk menipu lainnya"
     
Loading...

Share This Page