Selain Enak Di Konsumsi ! Apa Sih Manfaat Lain Dari Madu

Discussion in 'Health & Medical' started by Purikecantikan1, Jul 27, 2016.

  1. Purikecantikan1

    Purikecantikan1 Member

    Joined:
    Sep 26, 2015
    Messages:
    356
    Likes Received:
    70
    Trophy Points:
    28
    Madu yang mempunyai tekstur lembut ini sudah sejak dahulu terkenal akan banyak khasiatnya. Rasa yang manis menjadi favorite di semua kalangan. Dikalangan wanita tentunya kecantikan sering menjadi pembincangan yang asyik dan tidak ada habisnya di perbincangkan. Berbicara tentang kecantikan banyak obat-obatan medis Dan Cream Pemutih ataupun alami banyak dicari oleh wanita untuk menunjang penampilannya.

    Bahan alami yang satu ini mempunyai banyak khasiatnya terutama untuk kecantikan. Begitu banyak manfaat madu untuk kecantikan membuat bahan alami yang satu ini di jadikan top ten bahan yang sangat dicari untuk perawatan penunjang kecantikan.

    Kandungan mineral, vitamin dan antioksidan yang terkandung dalam madu membuat madu sudah terbukti khasiatnya secara klinis. Membuat madu digunakan sebagai penyegar, pelembab dan juga masker wajah. Masker ini cocok untuk kulit wajah yang berminyak. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal campurkan madu, lemon dan telur putih dengan perbandingan 1:1:2. Manfaat madu untuk kecantikan tidak hanya dirasakan khasiatnya untuk wajah tetapi juga mempunyai manfaat untuk pelembab bibir.

    Selain melembabkan wajah, madu bisa di jadikan sebagai pelembab bibir dan mencegah bibir pecah-pecah sehingga bibir akan tampak lembab seperti sedang menggunakan lipgloss. Tentu saja dengan perawatan yang serius dilakukan.

    Tidak heran madu di jadikan obat kecantikan sejak zaman kekaisaran. Karena manfaat madu yang sangat luas. Faktor ini yang membuat kulit menjadi lebih elastis. Madu juga bisa dijadikan scrub atau masker. Kemampuan madu dalam menangkap oksigen menjadikan madu banyak dijadikan bahan dasar pembuat kosmetik.

    Dalam perkembangannya manfaat madu untuk kecantikan tidak hanya sebatas dimanfaatkan untuk kecantikan kulit tetapi juga dijadikan sebagai kecantikan bagi rambut. Cukup campurkan 2 sendok makan madu dengan minyak zaitun, lalu aduk hingga merata. Oleskan dari kepala sampai ujung rambut diamkan selam 10 menit lalu bilas dengan air bersih. Madu dapat di aplikasikan atau dicampurkan dengan berbagai bahan lainnya agar lebih terasa khasiatnya.
     
  2. dorman

    dorman Member

    Joined:
    Jul 13, 2015
    Messages:
    102
    Likes Received:
    14
    Trophy Points:
    18
    madu asli toh bukan madu campur gula ?
    :D
    mantap emang gan, apalagi d campur pake cream pemutih, tmbah mulus jempolnya ....

    :p
     
  3. rakiwen

    rakiwen Member

    Joined:
    Feb 11, 2016
    Messages:
    576
    Likes Received:
    47
    Trophy Points:
    28
    Madu memang banyak banget yah manfaatnya :D:D:D:D:D:D
     
  4. katon

    katon Active Member

    Joined:
    Nov 19, 2015
    Messages:
    1,217
    Likes Received:
    91
    Trophy Points:
    48
    Tidak heran, madu sudah sejak dulu di percaya sebagai pengobatan, kecantikan dan menjaga kesehatan tubuh terutama pencernaan.
     
  5. madumurni

    madumurni New Member

    Joined:
    Feb 19, 2017
    Messages:
    11
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Selain menghasilkan madu lebah juga menghasilkan Royal Jelly yang bermnfaat untuk kecantikan kulit dari dalam/luar. Hanya yang betul2 murni yg membawa manfaat.:D
     
  6. Fitria Nursalis

    Fitria Nursalis Member

    Joined:
    Oct 13, 2016
    Messages:
    517
    Likes Received:
    41
    Trophy Points:
    28
    Google+:
    Suka banget sama maduu, selain rasanya yang manis khasiatnya juga bagus banget untuk kesehatan ataupun kecantikan kulit *floating**floating**floating*
     
  7. eiven

    eiven Member

    Joined:
    Feb 5, 2015
    Messages:
    225
    Likes Received:
    10
    Trophy Points:
    18
    Madu katanya bisa buat nyuburin kandungan juga den
     
Loading...

Share This Page