Semangka Ternyata Baik Untuk Pria Sejati

Discussion in 'Health & Medical' started by Fery Bagja, Nov 9, 2016.

  1. Fery Bagja

    Fery Bagja Member

    Joined:
    Sep 15, 2016
    Messages:
    75
    Likes Received:
    16
    Trophy Points:
    8
    Semangka Ternyata Baik Untuk Vitalitas Pria
    Siapa yang tidak tahu dengan buah semangka. Buah besar dengan warna merah di dalamnya yang membuat orang yang mengkonsumsinya jadi sangat tergoda untuk mengkonsumsinya kembali.

    [​IMG]

    Namun tahukahan anda ternyata buah semangka baik sekali untuk masalah dengan vitalitas pria loh!!! Ini khusus untuk agan-agan yang saat ini sudah menikah dan ingin meningkatkan staminannya di saranin untuk mengkonsumsi buah ini.

    Kandungan buah semangka di antaranya adalah :
    Satu buah semangka terdiri dari 91 persen air dan 6 persen gula. Semangka mengandung beberapa macam vitamin termasuk vitamin A, B1, B6, dan yang paling menonjol adalah vitamin C. Selain itu, semangka juga mengandung asam amino sitrulin, asam spantotenik, tembaga, biotin, potasium, kalium, dan magnesium.

    Alasan mengapa buah semangka baik dalam mambantu meningkatkan stamina pria?
    Agan Tahu jawabannya???
    Jawabannya adalah Di sebabkan kandungan sitrulin yang ada di dalam buah semangka mampu membuat pembuluh darah rileks dan hal ini tentu baik dalam memperlancar peredaran darah yang mampu meningkatkan peporma vitalitas pria!!!

    Jadi banyak-banyak makan buah semangka ya biar gak ejakulasi dini, hehe *jail*
     
Loading...

Share This Page