Tips Ampuh Merawat Kamera DSLR

Discussion in 'Photography' started by prasboza, Jan 16, 2013.

  1. prasboza

    prasboza New Member

    Joined:
    Jan 6, 2013
    Messages:
    0
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Bagi kalian yang hobi fotografi pastinya sudah sangat mengenal kamera DSLR. Seiring perkembangan jaman memang kamera DSLR kini menjadi trend bagi pencinta fotografi. Dari segi ekonomis kamera jenis DSLR memang lebih efisien dari pada jenis SLR.

    Nah bagi anda yang memiliki kamera DSLR mungkin memiliki berbagai masalah dalam merawat kamera jenis ini. Berikut beberapa tips ampuh yang dapat anda coba untuk merawat kamera DSLR :
    1. Secara berkala bersihkan body kamera dengan menggunakan kain yang berbahan viber dan jangan terlalu menekan dalam menggsokanya karena dapat meninggalkan luka dapa body nantinya
    2. Selalu bersihkan dengan perlahan lensa dengan tisu khusus yang bisa membersihkan dengan baik tanpa menggores permukaan lensa.
    3. Sebaiknya lepaskan lensa dan baterai dari body saat kamera tidak digunakan
    4. Selalu tempatkan kamera di ruangan yang sejuk dan tidak terkena matahari secara langsung
    5. Simpanlah kamera di dalam tempat khusus yang sebaiknya kedap udara dan jangan lupa masukan silica gel

    Sumber: http://digitalpoins.wordpress.com/
     
  2. ukmdigital

    ukmdigital New Member

    Joined:
    Feb 6, 2013
    Messages:
    28
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Nice sharing mas

    Nice sharing mas :D
     
  3. satriajogja

    satriajogja Member

    Joined:
    Feb 24, 2013
    Messages:
    348
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    18
    Thanks sharingnya sob. Kamera

    Thanks sharingnya sob. Kamera pertama ane asal pake aja, eh hasilnya lensa jamuran deh :)
     
  4. rofiq

    rofiq Member

    Joined:
    Jun 14, 2013
    Messages:
    38
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    sedikit share saja,

    sedikit share saja,
    saya menggunakan box biasa (terbuat dari plastik, dijual di supermarket)
    saya beri alas berupa busa, tipis saja,
    kemudian saya pasangi penyerap lembab, dan dibersihkan secara berkala
     
  5. samsulplur

    samsulplur New Member

    Joined:
    Jun 24, 2013
    Messages:
    24
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    kalo rusak beli baru aja

    kalo rusak beli baru aja *bagus*
     
  6. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    kalau punya kamera yang bagus

    kalau punya kamera yang bagus pasti saya rawat *bagus* , sementara masih pakai kamera bawaan hape :D
     
  7. jackpamot

    jackpamot New Member

    Joined:
    Mar 4, 2014
    Messages:
    8
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Sayang utk skrg blm kuat beli

    Sayang utk skrg blm kuat beli yg DSLR..
    Jdi hanya bisa comment aja *benci*
     
  8. pram

    pram Well-Known Member

    Joined:
    Sep 23, 2013
    Messages:
    3,099
    Likes Received:
    161
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    sangat cocok nih bagi yang

    sangat cocok nih bagi yang punya DSLR, walaupun saya tidak punya tapi bisa saya rekomendasikan ke teman saya yang punya dslr :D
     
  9. eibag

    eibag New Member

    Joined:
    Apr 29, 2014
    Messages:
    7
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Jangan lupa beli tas kamera dslr nya yang bagus tapi murah untuk membawa kamera dslr Anda :)
     
  10. aplaus

    aplaus New Member

    Joined:
    May 8, 2014
    Messages:
    3
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Menggendong kamera DSLR di tempat wisata lebih terlihat elegant ketimbang cuman bawa kamera digital xixixi, mendingan pake HP aja
     
Loading...

Share This Page