Tips Membeli Rumah dari Jual Rumah KPR

Discussion in 'General Discussion' started by nashir, Feb 4, 2016.

  1. nashir

    nashir New Member

    Joined:
    Jan 14, 2016
    Messages:
    16
    Likes Received:
    2
    Trophy Points:
    3
    [​IMG] Ketika akan membeli rumah dari hasil jual rumah KPR pasti ada beberapa orang yang merasa ragu karena rumah ini belum tentu sesuai dengan kebutuhan kita. Ada juga beberapa orang yang ingin membeli rumah ini namun takut kalau rumahnya tidak sesuai dengan harapan. Masalah lain yang sering muncul adalah mereka takut jika penghuni sebelumnya memiliki masalah dengan KPR yang macet. Ini semua sebenarnya bisa diatasi jika kita mengetahui tips membeli rumah tanpa harus ragu rumah ini bermasalah.​

    Ada sejumlah tips memilih rumah dari jual hunian KPR yang akan sangat membantu kita. Berikut ini adalah tips yang akan sangat membantu antara lain:

    1. Kenali penghuni sebelumnya, ini akan mempermudah kita jika suatu hari terjadi hal yang tidak diinginkan oleh kita.
    2. Ketahuilah riwayat pembayaran KPR yang dimiliki oleh penghuni sebelumnya, jangan sampai ada catatan mereka pernah terlambat membayar KPR.
    3. Pelajari dahulu sistem pembayaran KPR apabila Anda belum pernah membeli rumah dengan sistem KPR sebelumnya.
    4. Mintalah data atau dokumen penting yang berhubungan dengan rumah agar tidak terjadi kesalahpahaman.
    5. Carilah saksi yang akan menyaksikan pemindahtanganan rumah tersebut sehingga sah dalam mata hukum.

    Membeli rumah yang KPR belum selesai memang akan memakan waktu lebih lama lagi karena tidak semua prosesnya sama dengan pembelian rumah biasa. Harus ada beberapa tahap yang biasa tidak akan dilakukan oleh mereka yang membeli rumah tanpa KPR. Ada juga beberapa orang yang memilih hunian dengan sistem atau lingkungan yang baik ini juga menjadi kendala bagi mereka yang menjual rumah.

    Apabila kita bingung ingin menggunakan aplikasi KPR apa kita bisa mempercayakannya kepada Bank BTN. Ini adalah tempat terbaik untuk jual rumah KPR, sudah memiliki banyak nasabah yang akan sangat bisa dipercaya sekali keakuratan bank ini. Jadi untuk yang sedang mencari rumah dengan sistem KPR bisa langsung menghubungi atau mengunjungi langsung website resmi dari Bank BTN.
     
  2. yungga19

    yungga19 Active Member

    Joined:
    Nov 28, 2015
    Messages:
    1,455
    Likes Received:
    85
    Trophy Points:
    48
    wah pengin sebelum nikah punya rumah dulu nih
     
  3. w1s2t3

    w1s2t3 Member

    Joined:
    Jan 18, 2016
    Messages:
    168
    Likes Received:
    20
    Trophy Points:
    18
    kalau dapat lelang dari bank harga lebih murah, prosesnya pasti lebih mudah juga...
    saya blm ingin cari rumah. Saya maunya tanah, terus dibangun sesuai keinginan menjadi rumah idaman. Kapan ya? hiiiiiiiii , secepatnya.. aminnnn
    doain ya temen2 bersosial.... paket wisata bromo murah
     
    Last edited by a moderator: Feb 5, 2016
Loading...

Share This Page