Tips Mudah Menggunakan Cat Kayu Sebagai Pelapis Kayu

Discussion in 'General Business' started by yuyuwi, Mar 17, 2016.

Tags:
  1. yuyuwi

    yuyuwi Member

    Joined:
    Jan 23, 2015
    Messages:
    38
    Likes Received:
    6
    Trophy Points:
    8
    Kayu adalah salah satu benda yang biasa digunakan dalam sebuah pembanguan kontruksi, terutama untuk pembangunan rumah. Kayu dalam pembangunan rumah dapat juga digunakan sebagai pondasi, terlebih bagi rumah yang mengusung tema kayu. Saat inipun rumah kayu semakin jadi tren di kalangan pebisnis properti dan hal ini menarik perhatian para calon pembeli rumah inilah yang menjadikan bisnis properti semakin memiliki nilai yang tinggi.

    Dalam pembangunan rumah yang dominan terhadap kayu, tentunya memerlukan bahan-bahan yang membuat kayu menjadi lebih awet dan tahan lama, yang tidak dihinggapi rayap sehingga kayu semakin long last. Namun pengetahuan akan pelapis kayu ini sangat minim dimiliki beberapa orang, karena memerlukan kehati-hatian agar tidak salah, terlebih penggunaan cat kayu.

    Lalu bagaimana menggunakan cat kayu yang tepat agar tidak terjadi kesalahan saat pengaplikasiaanya?
    1. Kenali jenis car kayu yang akan digunakan; terdapat 3 jenis cat kayu yang bisa digunakan sebagai pelapis kayu yaitu cat solid, cat plitur dan cat efek khusus.
    2. Lapisi kayu dengan cat kayu secara perlahan dan merata namun tidak tebal, karena khawatir akan merusak tekstur dari kayu tersebut.
    3. Pilihlah cat kayu yang sesuai dengan jenis kayu yang akan digunakan, sehingga cat kayu yang dilapisi tidak akan merusak tekstur kayu tersebut.
    4. Jangan lupa untuk memilih cat kayu yang berkualitas, sehingga nantinya akan awet dan tahan lama.
     
  2. Tantowi

    Tantowi Active Member

    Joined:
    May 9, 2015
    Messages:
    635
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    48
    Nice info gan biasa dicoba nih :D
     
Loading...

Share This Page