Trick dalam membuat bunga Papan

Discussion in 'Usaha Kecil Menengah' started by Najla, Sep 22, 2016.

  1. Najla

    Najla Member

    Joined:
    Aug 1, 2014
    Messages:
    445
    Likes Received:
    22
    Trophy Points:
    18
    Tips dan tahapan pembuatan Bunga Papan Jakarta di bawah ini :

    [​IMG]
    IDR 2.000.000
    • Langkah pertama –) Menyediakan bahan untuk membuat bunga papan antara lain bambu, gunting, cutter, lem, paku, kawat, stereform, spon. oasis basah, suyok dan jangan lupa menyediakan bunga segar potong.
    • Langkah Kedua –) Membuat kerangka bunga papan dengan mengunakan bambu dibentuk segi empat dan membuat kakinya berbentuk segitiga
    • Langkah Ketiga –) Memotong stereform berbentuk segi empat dan di pasangkan kepada bambu segi empat mengunakan kawat Baja
    • Langkah Keempat –) Menyelimuti stereform mengunakan spon berwarna warni
    • Langkah Kelima –) Melakukan penulisan pada bidang stereform yang telah diselimuti spon warna warni dengan mengunakan suyok kertas.
    • Langkah Keenam –) Pemotongan stereform dengan cutter membuat huruf dan angka ucapan dan data si pengirim bunga papan tersebut.
    • Langkah Ketujuh –) Menghiasi bidang bunga papan yang telah diselimuti spon dengan model yang anda inginkan
    • Langkah Kedelepan –) Pemasangn huruf mengunakan lem fox ke bidang ucapan dan data pengirim.
    • Langkah Sembilan –) Memasang Oasis Basah pada kaki dan jambul bunga papan
    • Langkah Sepuluh –) Merangkai pada kaki yang sudah dipasang dengan oasis basah mengunakan bunga segar potong.
    • Langkah Sebelas –) Merangkai bagian Jambul yang telah di pasang oasis dengan bunga segar potong
    • Langkah Dua Belas –) Menaruh stereform yang sudah di hias dan diletakan pada kaki sehingga berdiri tegak
    • Langkah Tiga Belas –) Foto dan Kirim ke Pelangan
    • Langkah empat Belas –) Kirim Bunga Papan Ke lokasi pemesanan
    Sumber : http://tokobunganazura.com/nazura/tips-dan-tahapan-membuat-bunga-papan/
     
  2. Tukiyo Valak

    Tukiyo Valak Member

    Joined:
    Jul 15, 2016
    Messages:
    74
    Likes Received:
    7
    Trophy Points:
    8
  3. AgungHN

    AgungHN Member

    Joined:
    Sep 19, 2016
    Messages:
    97
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    Lebi hemat, cuma agak repot sedikit ya.
     
  4. klorepoui

    klorepoui New Member

    Joined:
    Sep 22, 2016
    Messages:
    1
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    kalau banyak waktu luang bisa lah bikin sendiri, tapi kalau ga ya pesen... karna kalau tidak ahli bisa lama bangt pekerjaannya..
     
  5. ncang

    ncang Super Level

    Joined:
    Feb 7, 2013
    Messages:
    4,653
    Likes Received:
    761
    Trophy Points:
    113
    Google+:
    tuh @KangAndre kalau banyak waktu luang jadinya begitu,, potnya banyak isinya satu biji :D
     
  6. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,253
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    potnya pecah satu tumbuh seribu :D
     
  7. Aneba

    Aneba Member

    Joined:
    Aug 26, 2016
    Messages:
    96
    Likes Received:
    4
    Trophy Points:
    8
  8. Tantowi

    Tantowi Active Member

    Joined:
    May 9, 2015
    Messages:
    635
    Likes Received:
    24
    Trophy Points:
    48
    Mahal juga bunga beginian. Sebanding dengan proses pembuatannya lah.
     
  9. gerard12

    gerard12 New Member

    Joined:
    Jan 24, 2017
    Messages:
    18
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    Bener tuh den, tapi kalau memang hasilnya kurang memuaskan apalagi bakalan di kasih ke orang lain dan akan dipajang sih daripada nanti terlihat kurang enak better mesen langsung aja ke toko bunga. Sekarang udah banyak juga toko bunga yang bisa mesen bunga secara online. Jadinya lebih simple dan memuaskan juga sama hasilnya.
     
  10. Liuhin

    Liuhin New Member

    Joined:
    Dec 21, 2017
    Messages:
    51
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Tips yang bermanfaat nih, khususnya buat para pebisnis bunga.
    Btw, kalau tips buat pengiriman bunga gimana ya biar bunga pesanan customer gak rusak saat sampai di tempat?
    Saya punya toko bunga online nih, tapi kadang masih terkendala dalam pengiriman bunga. Padahal masih area yang deket-deket Jakarta aja, kalau jauh bisa-bisa bunganya ancur.
    Kadang customer complain karena saat pengiriman, ada saja kerusakan kecil pada bunga papan yang dikirim. Minor sih kerusakannya, paling ada 1-2 bunga yang tercecer atau lepas gitu. Tapi kan customer adalah raja, hehe...
    Bagi-bagi tips.nya dong buat yang berpengalaman.
     
Loading...

Share This Page