Kenapa mendapatkan backlink dari Bersosial menjadi penting

Discussion in 'General Internet' started by ziuma, Oct 5, 2016.

  1. imanjagoa

    imanjagoa Member

    Joined:
    Mar 29, 2016
    Messages:
    459
    Likes Received:
    45
    Trophy Points:
    28
    gua tukang baca posting, dan ngomeng ajalah :D,, kan komentar jg gak sia sia ada tautan balik juga :v ,,
     
  2. Mustofa Al-Hasany

    Mustofa Al-Hasany New Member

    Joined:
    Sep 21, 2016
    Messages:
    7
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    1
    kerren...... tambah jaya buat bersosial.com
     
  3. SyamsQ

    SyamsQ Member

    Joined:
    Jan 7, 2015
    Messages:
    488
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    Untuk dapat backlink, harus anchor-nya apa?
     
  4. ziuma

    ziuma Well-Known Member

    Joined:
    May 23, 2014
    Messages:
    1,564
    Likes Received:
    240
    Trophy Points:
    63
    anchornya bebas den @SyamsQ tergantung kata kunci yang ditargetkan
    yang saya maksud adalah yang selalu membuat status di profile "kunjungi blog saya ya"
    karena backlink dari postingan (threads) jauh lebih bagus dibandingkan status profile atau signature
     
  5. elindocard

    elindocard New Member

    Joined:
    Sep 13, 2016
    Messages:
    4
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    3
    Google+:
    nambah ilmu lagi ni gan,, thanks sharingnya :)
    berarti harus banyak banyak share yang bermanfaat juga yaa..
     
  6. SyamsQ

    SyamsQ Member

    Joined:
    Jan 7, 2015
    Messages:
    488
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    Sekalian tanya lagi gan. Kabarnya backlink dari signature itu berbahaya ya. Kayak semacam spam, kw yang sama berkali-kali, bahkan dihalaman yang sama.
     
  7. ziuma

    ziuma Well-Known Member

    Joined:
    May 23, 2014
    Messages:
    1,564
    Likes Received:
    240
    Trophy Points:
    63
    iya katanya sih begitu
    kalau mau aman buat aja signature tanpa link
    domain.com

    cari backlink hanya dari threads saja
     
  8. KangAndre

    KangAndre Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    10,251
    Likes Received:
    2,716
    Trophy Points:
    413
    Waduh... gawat. Padahal banyak blog saya di signature. Tapi nggak papa deh jadi blog spam... yang penting artikel banyak di page one dan trafik meningkat. :D
     
  9. Babe Kepik

    Babe Kepik New Member

    Joined:
    Sep 15, 2016
    Messages:
    22
    Likes Received:
    0
    Trophy Points:
    6
    Baru sadar ternyata tinggi juga ya DA PA bersosial.

    Jadi makin semangat aktif post dan komen di website ini haha
     
  10. SyamsQ

    SyamsQ Member

    Joined:
    Jan 7, 2015
    Messages:
    488
    Likes Received:
    30
    Trophy Points:
    28
    Tolong bimbingannya @KangAndre
    Saya cuma pemula. Cuma puna 2 blog yang ingin dikembangkan sampai 3-5 tahun kedepan. Tidak ingin kena tendang sama google.
     
  11. yaredi

    yaredi Guest

    Aku aja suka kali bang main2 disini, selain adminnya kaya @Dan yang ramah, member lain juga ga pelit ilmu.:D
     
  12. Marko Sianipar

    Marko Sianipar Member

    Joined:
    Mar 16, 2016
    Messages:
    425
    Likes Received:
    50
    Trophy Points:
    28
    Wah! true story nih, bener-bener dah! POKOK NYA JANGAN COPAS BLOG ENTE DISINI, BISA MENGHILANG entah dimana rimbanya, padahal masih terindex oleh search engine *sakit*
     
  13. firda63

    firda63 Member

    Joined:
    Dec 19, 2015
    Messages:
    760
    Likes Received:
    23
    Trophy Points:
    18
    forum yang sebagus ini biasanya jadi sasaran spammer, para pengurus sebaiknya tetap konsisten untuk mencegah spammer ada disini.
     
  14. ys. herbi

    ys. herbi Well-Known Member

    Joined:
    Mar 6, 2016
    Messages:
    1,251
    Likes Received:
    190
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Di sini yang kerja nggak cuma pengurus..
    member juga kok.... Hehehewwkk
     
    KangAndre likes this.
  15. Damar

    Damar Well-Known Member

    Joined:
    Jun 22, 2014
    Messages:
    1,472
    Likes Received:
    216
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Dengan dan tanpa WWW kok hasilnya beda ya? :D
    [​IMG]
    Jadi karena ini mas @ziuma tidak pakai signature lagi ya? Kalau caption signatur diganti-ganti bagaimana (biar tidak selalu sama) tapi tetap menggunakan link? :)
     
  16. Scode

    Scode Member

    Joined:
    Oct 15, 2015
    Messages:
    85
    Likes Received:
    8
    Trophy Points:
    8
    Google+:
    ane kurang ngerti juga masalah seo2an, cuman kalo dilihat di webmaster tools web ane, backlink dari bersosial.com paling atas wkwkwk, keren pokoknya
     
  17. ziuma

    ziuma Well-Known Member

    Joined:
    May 23, 2014
    Messages:
    1,564
    Likes Received:
    240
    Trophy Points:
    63
    bingung saya infonya berbeda-beda :D
    kalau dari bang @nelson sitompul sih ngak apa-apa memakai link

    tetapi diarahkan ke domain utama saja (domain.com)
    jangan menggunakan anchor text (karena yang terjadi adalah yang sedang dibahas SEO, signature nya obat-obatan). jadi bisa dianggap spam
    cuma kalau saya sedang ingin menghilangkan link saja :D

    benar ya bang?
     
    Last edited: Oct 6, 2016
  18. Damar

    Damar Well-Known Member

    Joined:
    Jun 22, 2014
    Messages:
    1,472
    Likes Received:
    216
    Trophy Points:
    63
    Google+:
    Saya jadi ikutan bingung wkwk :D
     
  19. Ernest

    Ernest Member

    Joined:
    Aug 20, 2015
    Messages:
    57
    Likes Received:
    1
    Trophy Points:
    8
    saya cek di WM ad backlink dari bersosial, cuma sayangnya blog pribadi gak untuk cari uang heheh maklum cuma iseng. Seneng aja nongkrongin Bersosial, dapat pengetahuan gratisan. membernya juga gak sombong2 ditanya dijawab, jadi makin asik aja. *kagum*
     
  20. nelson sitompul

    nelson sitompul Super Level

    Joined:
    May 3, 2014
    Messages:
    2,285
    Likes Received:
    397
    Trophy Points:
    83
    Klo anchor nya sesuai nama domain atau nama plus extention sih gpp.. contoh sigi saya, @KangAndre dan master2 lain.. jadi kalau kamu pakai sigi link: "ziuma" atau "ziuma,com" ya gpp.. semua threat dikomentari.. karena itu bukan keyword umum yang memiliki persaingan.. teknis ini punya keuntungan akan dapat arus visitor..

    yg bahaya jika anchor nya berbentuk keyword umum.. misalnya sigi dengan link "forum diskusi online".. trus semua threat yang ada baik ttg wisata, mobil, obat, bisnis online di komentari.. ini yang dikategorikan spamming...
     
Loading...

Share This Page